TANAH DATAR - Dihimbau kepada masyarakat Tanah Datar
1. Seluruh masyarakat diminta tidak memasuki dan tidak melakukan kegiatan dengan radius 4,5 KM dari puncak Gunung Marapi.
2. Masyarakat yang tinggal di bantaran sungai yang berhulu dari Gunung Marapi agar selalu mewaspadai potensi ancaman bahaya lahar yang terjadi, terutama saat musim hujan.
3. Seluruh pihak diimbau agar menjaga suasana kondusif, tidak menyebarkan berita hoax dan tidak terpancing isu yang tidak jelas sumbernya.
4. Selalu mendengarkan arahan dari pihak terkait.
5. Seluruh imam masjid, da’i, ulama, agar selalu memandu doa agar kita terhindarkan dari bahaya ancaman letusan Gunung Marapi.
6. Wali Nagari, Camat, serta seluruh OPD di Tanah Datar saling bersinergi, kompak, dan mengkaji kondisi terburuk, serta rencana kontinjensi bencana Marapi (Arri)
2959 view
1300 view
1146 view
1017 view
1000 view
974 view
965 view
836 view
767 view
752 view